Posted by : HIMAKIT Sabtu, 07 November 2015





A.     Definisi
Departemen yang bertanggung jawab atas ketersediaan dan pengembangan sumber daya manusia di dalam Organisasi HIMAKIT- Politeknik STTT Bandung.

B.     Tujuan
1. Mengembangkan potensi Sumber Daya Manusia HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung untuk mencapai tujuan organisasi.
2. Mempersiapkan anggota HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung untuk dapat melanjutkan perjuangan organisasi dan siap berkontribusi ke masyarakat.

C.     Tugas dan Fungsi
1. Penganalisaan kebutuhan Sumber Daya Manusia dalam HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung dan upaya pemenuhannya.
2.   Pembuatan dan pelaksanaan alur kaderisasi.
3.  Penganalisaan kebutuhan anggota BP HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung yang berkaitan dengan keberadaan BP HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung.
4.    Pembinaan aparatur organisasi.
5.   Membentuk jaringan informasi internal HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung.
6. Membentuk divisi apabila dianggap perlu untuk mempermudah pencapaian fungsi departemen.
7.   Berkoordinasi dengan departemen lain dalam upaya pengembangan HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung.

D.   Visi Dan Misi
Visi:
Terwujudnya Departemen Human Resource and Development sebagai pusat pengembangan sumber daya manusia di HIMAKIT- Politeknik STTT Bandung yang memiliki jiwa kepemimpinan, aktif, bertanggung jawab dan bersinergi antar anggota.
Misi:
      1.   Membuat alur kaderisasi.
      2.   Mengadakan pelatihan-pelatihan yang sesuai kebutuhan.
  3. Menjalin hubungan yang bersinergis antar pengurus BP HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

ARSIP BLOG

Diberdayakan oleh Blogger.

Mengenai Saya

Foto saya
HIMAKIT adalah Sebuah Organisasi Internal Kampus Politeknik STTT Bandung yang menaungi Jurusan Kimia Tekstil

- Copyright © HIMAKIT-Politeknik STTT Bandung -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -